Jumat, 23 Desember 2016

RPPM PAUD



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
KB NUSANTARA
TAHUN PELAJARAN 2015 – 2016
KARANGREJO UJUNGPANGKAH GRESIK

Semester                     : 1/ Juli - Agustus/ Minggu ke 4 Juli dan Minggu ke 1,2,3 Agustus
Tema                           : Diri sendiri
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.1, 2.2, 2.4, 2.5, 3.3, 3.11, 3.13, 4.3, 4.4, 4.11

No.
Sub Tema
Materi
Rencana kegiatan
1.
Identitas diri
1.   Nama dan alamat rumah (nama, usia, jenis kelamin, alamat rumah dan lain-lain)
2.  Kesukaanku (makanan, warna, permainan, kegiatan dan lain-lain)
1.   Menyebutkan nama diri sendiri, nama orang tua, nama saudara dan nama teman dengan membawa fotonya
2.   Menyebutkan jenis kelamin dan usia
3.   Menyebutkan alamat diri sendiri, orang tua, saudara
4.   Bermain bebas
5.   Mewarnai gambar orang
6.   Bernyanyi lagu tepuk “AKU”
2.
Panca indera
1.  Macam-macam panca indera
2.  Manfaat  panca indera
1.   Menyebutkan macam-macam panca indera melalui media gambar
2.   Menyebutkan manfaat panca indera dengan gambar
3.   Mewarnai gambar telinga
4.   Bernyanyi lagu “Panca indera”
5.   menunjukkan macam-macam rasa melalui makanan
3.
Anggota tubuh
1.  Nama-nama anggota tubuh
2.  Manfaat anggota tubuh
1.   Menyebutkan macam-macam anggota tubuh dengan media boneka
2.   Gerak dan lagu tentang bagian tubuh
3.   Menangkap, menendang dan melempar bola

Semester                     : 1/ Agustus - September/ Minggu ke 4 Agustus dan Minggu ke 1, 2    September
Tema                           : Kebutuhanku
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.1, 2.6, 3.4, 3.9, 3.14, 4.4, 4.6, 4.14

No.
Sub Tema
Materi
Rencana Kegiatan
1.
Makanan dan minuman

1.   Jenis makanan dan minuman
2.   Manfaat makanan dan minuman
3.   Asal makanan dan minuman
4.   Perawatan makan dan minum
1.   Menunjukkan jenis makanan sehat kepada anak-anak, seperti makanan 4 sehat 5 sempurna
2.   Membawa bekal 4 sehat 5 sempurna
3.   Menunjukkan tepuk “4 Sehat 5 Sempurna”
4.   Menunjukkan cara makan dan minum yang benar
5.   Menunjukkan peralatan makan dan minuman dengan media
6.   Menunjukkan melihat tanaman padi
2.
Pakaian
1.   Jenis-jenis pakaian
2.   Manfaat pakaian
3.   Perawatan pakaian
1.   Mewarnai baju
2.   Menunjukkan cara memakai pakaian
3.   Praktek mencuci kain
3.
Kebersihan, kesehatan dan keamanan
1.   Alat-alat kebersihan
2.   Cara menjaga kesehatan
3.   Cara menghindari bahaya
1.   Menunjukkan alat-alat kebersihan dengan membawa alatnya secara langsung
2.   menggosok gigi bersama
3.   Mencuci tangan dengan sabun
4.   Mewarnai gambar sapu
5.   Menunjukkan macam-macam penyakit dan asal penyakit
6.   Menunjukkan benda-benda berbahaya melalui media gambar


Semester                     : 1/ September – Oktober/ Minggu ke 2, 3, 4  September dan Minggu ke 1 Oktober
Tema                           : Lingkunganku
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.1, 2.11, 2.14, 3.7, 3.9, 4.6, 4.7, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Rencana Kegiatan
1.
Keluargaku
1.   Anggota keluarga dan tugasnya
2.   Kebiasaan dalam keluarga
1.   Menunjukkan anggota keluarga dengan membawa foto-foto anggota keluarganya
2.   Tepuk “Keluarga”
3.   Menunjukkan tugas anggota keluarga dengan cara guru bercerita
2.
Rumahku
1.   Bagian-bagian rumah
2.   Perabot rumah
3.   Lingkungan rumah
1.   Menyebutkan bagian-bagian rumah dengan media rumah-rumahan
2.   Bermain balok bebas
3.   Menunjukkan macam-macam perabot rumah melalui media gambar
4.   Gerak dan lagu “Isi rumahku”
5.   Tepuk “Fungsi rumahku”
6.   Berkunjung ke lingkungan rumah (Toko)
3.
Sekolahku
1.   Warga sekolah dan tata tertib
2.   Perlengkapan sekolah
3.   Lingkungan sekolah
1.   Tepuk “Sekolah”
2.   Menunjukkan secara langsung warga sekolah
3.   Menyebutkan perlengkapan sekolah dengan media peralatannya langsung
4.   Mewarnai gambar guru yang sedang mengajar
5.   Bermain di lapangan



Semester                     : 1/ Oktober – November/ Minggu ke 2, 3, 4 Oktober dan Minggu ke 1 November
Tema                           : Binatang
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.9, 3.6, 3.8, 3.12, 4.6, 4.8, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Rencana Kegiatan
1.
Binatang di sekitar tempat tinggalku
1.   Binatang ternak
2.   Binatang kesayangan
1.   Menunjukkan macam-macam binatang dengan media binatang patung
2.   Menunjukkan makanan binatang
3.   Membawa binatang ke sayangannya ke sekolah
4.   Gerak dan lagu “Binatang”
5.   Menunjukkan binatang ternak melalui media gambar
6.   Berbuat baik kepada binatang
2.
Binatang di udara
1.   Jenis binatang di udara
2.   Ciri-ciri binatang di udara
1.   Menyebutkan macam-macam binatang yang ada di udara dengan menggunakan media binatang patung
2.   Menunjukkan cara binatang yang ada di udara terbang dengan menggunakan media binatang patung
3.   Menunjukkan cara burung terbang melalui burung asli
4.   Mewarnai gambar burung
5.   Menirukan cara terbang burung
6.   Menirukan suara burung berkicau
3.
Binatang di air
1.   Macam-macam binatang di air kolam
2.   Macam-macam binatang di laut
1.   Menyebutkan jenis binatang yang ada di air
2.   Menunjukkan macam-macam binatang di air kolam melalui media boneka patung
3.   Pergi ke kolam ikan mas
4.   Memberi makan ikan mas
5.   Menunjukkan macam-macam binatang di laut dengan menggunakan media gambar
6.   Mewarnai gambar ikan hiu
4.
Binatang di daratan
1.   Macam-macam binatang di dalam tanah
2.   Macam-macam binatang di hutan
1.   Menyebutkan jenis binatang di dalam tanah dengan media gambar
2.   Menyebutkan jenis binatang di hutan dengan media boneka patung
3.   Pergi ke kebun binatang
4.   Tepuk “Binatang”
5.   Menirukan cara berjalan kambing
6.   Menirukan suara kambing





Semester                     : 1/ November – Desember/ Minggu ke 2, 3, 4 November dan Minggu ke 1 Desember
Tema                           : Tanaman
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.2, 2.9, 3.6, 3.8, 3.15, 4.8, 4.15

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Tanaman hias
1.   Macam-macam tanaman hias
2.   Fungsi tanaman hias
1.   Bernyanyi lagu “Tanaman”
2.   Menunjukkan macam-macam tanaman hias melalui gambar
3.   Mewarnai pola bunga anggrek
4.   Menunjukkan cara merawat tanaman hias
5.   Menyiram tanaman hias di sekolah
6.   Menunjukkan fungsi tanaman hias
2.
Tanaman di kebun
1.   Jenis-jenis tanaman di kebun
2.   Macam-macam tanaman di kebun
3.   Fungsi tanaman di kebun
1.   Menyebutkan jenis-jenis tanaman di kebun
2.   Mengunjungi kebun sekolah
3.   Menunjukkan macam-macam tanaman di kebun dengan membawa hasil tanaman dari kebun
4.   Memetik buah-buahan yang ada di kebun
5.   Mewarnai sayuran terong
3.
Tanaman di ladang
1.   Macam-macam tanaman di ladang
2.   Fungsi tanaman di ladang
1.   Menyebutkan macam-macam tanaman di ladang
2.   Mengunjungi ladang
3.   Melihat padi di ladang
4.
Tanaman di hutan
1.   Macam-macam tanaman di hutan
2.   Cara memelihara tanaman
3.   Bagian-bagian tanaman
1.   Menyebutkan macam-macam tanaman di hutan melalui gambar
2.   Mewarnai pohon besar
3.   Menunjukkan cara memelihara tanaman dengan permainan boneka tangan
4.   Menunjukkan bagian-bagian tanaman dengan media
Semester                     : 2/ Desember – Januari/ Minggu ke 4 Desember dan Minggu ke 1,2,3 Januari
Tema                           : Rekreasi
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.1, 2.2, 2.11, 3.6, 3.7, 3.8, 3.15, 4.7, 4.8, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Tempat rekreasi
1.   Kebun binatang
2.   Pantai
3.   Taman bermain
1.   Menunjukkan macam-macam tempat rekreasi dengan media
2.   Berdo’a sebelum berangkat rekreasi
3.   Pergi ke pantai
4.   Bermain bebas di pinggir pantai
5.   Meniru membuat garis bergelombang membentuk gambar ombak
6.   Mewarnai gambar pohon kelapa
2.
Kendaraan di darat
1.   Kendaraan roda dua
2.   Kendaraan roda tiga
3.   Kendaraan roda empat
4.   Kereta api, stasiun
1.   Menunjukkan kendaraan roda dua, tiga dan empat secara langsung
2.   Mengekspresikan gerakan dengan lagu naik becak
3.   Bernyanyi “Naik delman”
4.   Berjalan maju seperti mobil
5.   Senam fantasi menyetir mobil
6.   Berdo’a naik turun kendaraan
7.   Menunjukkan gambar kereta api
8.   Menunjukkan suara kereta api
3.
Kendaraan di laut dan udara
1.   Kendaraan di laut
2.   Kendaraan di udara
1.   Menunjukkan kendaran di laut dan udara dengan media permainan kendaraan
2.   Menirukan pesawat terbang
3.   Bermain bebas
4.
Perlengkapan rekreasi
1.   Bekal
2.   Topi
3.   Tas
4.   Payung dan lain-lain
1.   Mewarnai gambar Tas
2.   Bernyanyi lagu “Rekreasi”
3.   Berbagi bekal dengan teman
Semester                     : 2/ Januari – Februari/ Minggu ke 4 Januari dan Minggu ke 1,2,3 Februari
Tema                           : Pekerjaan
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.2, 2.5, 2.7, 2.11, 3.7, 3.9, 3.11, 3.12, 4.3, 4.9, 4.11

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Macam-macam pekerjaan dan perlengkapannya

1.   Petani: Cangkul
2.   Guru: Buku
1.   Menunjukkan macam-macam profesi melalui media boneka kayu
2.   Bermain bebas
3.   Tepuk “Profesi”
4.   Menirukan kata “Dokter, guru, petani”
2.
Tugas-tugas pekerjaan

1.   Petani: Menanam padi
2.   Guru: Mengajar
1.   Pergi ke sawah
2.   Melihat petani menanam padi
3.   Bernyanyi lagu “Petani menanam padi”
3.
Tempat-tempat bekerja
1.   Petani: Di sawah
2.   Guru: Di sekolah
1.   Mewarnai gambar tentara
2.   Menunjukkan tempat-tempat bekerja dengan media gambar



Semester                     : 2/ Februari – Maret/ Minggu ke 4 Februari dan Minggu ke 1,2 Maret
Tema                           : Air, udara, api
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 2.2, 2.3, 3.5, 3.8, 4.8, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Air
1.   Macam-macam air
2.   Kegunaan air
3.   Bahaya air
1.   Menunjukkan macam-macam air melalui gambar
2.   Menunjukkan do’a ketika hujan turun
3.   Menyanyi “Tik tik bunyi hujan”
4.   Membawa air minum ke sekolah
5.   Mencuci tangan dengan sabun
6.   Senam fantasi “Berenang”
7.   Menunjukkan media asal mula terjadinya banjir
2.
Udara
1.   Angin
2.   Kegunaan udara
1.   Menunjukkan macam-macam angina dengan media sedehana
2.   Membawa balon
3.   Meniup balon bersama
4.   Senam fantasi meniru gerakan angina
3.
Api
1.   Sumber api
2.   Kegunaan api
3.   Bahaya api
1.   Menunjukkan matahari
2.   Menjemur kain ukuran kecil di halaman sekolah
3.   Menunjukkan bahaya api melalui media




Semester                     : 2/ Maret – April/ Minggu ke 2,3,4 Maret
Tema                           : Alat komunikasi
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 2.2, 2.3, 3.5, 3.6, 3.11, 4.1, 4.6, 4.11, 4.15

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Alat-alat komunikasi
1.   Macam-macam alat komunikasi
1.   Menunjukkan macam-macam alat komunikasi dengan menggunakan media mainan
2.   Senam fantasi
2.
Kegunaan alat komunikasi
1.   Radio: Mendengarkan berita
2.   Koran: Membaca berita
1.   Bermain telpon-telponan dengan gelas minuman bekas
2.   Berbicara yang sopan ketika menelpon
3.   Tepuk “Radio”



Semester                     : 2/ April – Mei/ Minggu ke 1,2,3,4 April
Tema                           : Tanah Airku
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.2, 2.6, 2.7, 2.9, 2.10, 2.14, 3.2, 3.7, 4.2, 4.7, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Desaku
1.   Tata cara kehidupan/ kebiasaan
2.   Adat istiadat
1.   Gotong royong membersihkan kelas
2.   Menunjukkan adat istiadat melalui bercerita dengan menggunakan boneka tangan
2.
Suku-suku bangsa di Indonesia
1.   Rumah adat
2.   Pakaian adat
3.   Bahasa daerah
1.   Menunjukkan rumah adat melalui media rumah adat kayu
2.   Menunjukkan pakaian adat melalui boneka kayu
3.   Karnaval mengelilingi desa dengan memakai pakaian adat
3.
Lambang Negara, bendera, bahasa
1.   Lambang Negara
2.   Bendera
3.   Bahasa
1.   Mewarnai gambar burung garuda
2.   Menunjukkan warna melalui gambar bendera
4.
Pimpinan negara
1.   Negara
2.   Provinsi
3.   Kabupaten
4.   Kecamatan
1.   Menunjukkan presiden, gubernur, bupati dan camat melalui media gambar





Semester                     : 2/ Mei / Minggu ke 1,2,3,4 Mei
Tema                           : Alam semesta
Kelas                           : KB Nusantara (2-3 Tahun)
Kompetensi Dasar      : 1.1, 1.2, 2.1, 2.2, 2.9, 3.4, 3.5, 3.6, 3.8, 4.3, 4.4, 4.8, 4.12

No.
Sub Tema
Materi
Perencanaan Kegiatan
1.
Jenis-jenis musim
1.   Jenis-jenis musim
1.   Menunjukkan jenis-jenis musim melalui media menggambar di papan
2.   Menunjukkan do’a ketika hujan
3.   Benyanyi “Tuhan Maha Esa”
2.
Bencana alam
1.   Gempa bumi, gunung meletus, tanah longsor dan lain-lain
2.   Matahari, bulan, bintang, bumi
3.   Yang menciptakan matahari, bulan, bintang, bumi
4.   Kegunaan matahari, bulan, bintang, bumi
1.   Menunjukan asal mula terjadinya tanah longsor melalui media
2.   Menunjukkan matahari, bulan, bintang dan bumi melalui media gambar serta menunjukkan fungsinya
3.   Tanya jawab tentang yang menciptakan matahari, bulan, bintang, bumi dan seisinya
4.   Mewarnai gambar matahari
5.   Bernyani “Ambilkan bulan”
3.
Gunungku
1.   Gunung berapi
2.   Gunung tidak berapi
1.   Menunjukkan gambar gunung berapi dan gunung tidak berapi
2.   Menunjukkan ciri-ciri gunung berapi dan tidak berapi
3.   Meniru kata “Gunung api meletus”
4.   Menggambar gunung sederhana
5.   Menyanyikan lagu naik-naik ke puncak gunung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar